MERETAS JALAN

(Elfizon AmirtXDQAt) #1
mampu membaca Alquran.

Untuk kegiatan diskusi setiap Sabtu, kami minta
narasumber dari sebagian besar staf pengajar di lingkungan


kampus. Ini dilakukan dengan harapan, mereka bisa

mengetahui kegiatanyang kami lakukandan silaturahim sesama

aktivis kampus bisa berjalan baik. Di samping itu kami juga
bisa belajar dan memahami ajaran Islam dari bidang Ilmu
kedokteran yang kami tekuni. Dan yang sangat penting lagi
adalah kami tidak harus mengeluarkan biaya besar untuk


narasumber. Cukup hanya satu gelas air teh manis ditambah

beberapa buah penganan kecil. Sementara untuk uang

sakunya, kami tidak perlu mengeluarkannya

Tapi ternyata tidak semua staf dosen yang mau jadi
narasumber. Berbagai alasan mereka kemukakan. Ada yang
menyatakan bahwa dia tidak siap. Tidak punya kemampuan
untuk menukilkan dalil dari Alquran ataupun hadis. Ada
juga yang menyatakan bahwa dia belum bisa berceramah di


masjid karena sikap kesehariannya yang belum bisa jadi teladan.

“Saya takut kalau nanti ternyata apa yang saya sampaikan

berbeda dengan keseharian saya,” ujarnya.

Namun juga ada yang bersedia karena menganggap ini

sebuahtantangan. “Selama iniaku hanyamemberikan kuliah di

hadapan mahasiswa,” ujarnya. “Memberikan ceramah di
hadapan orang yang majemuk dengan berbagai tingkatan


pemahaman tentu sebuahtantangan baru. Aku mau. Tapi beri
Free download pdf