Buku Panduan Pengembangan Kreativitas Konselor Sekolah

(eko) #1
Put to other use

Latihan 5


Put to other use yang diartikan dengan kegunaan lain atau tujuan
lain, fungsi lain. Kita mulai latihan dengan pikirkan dan temukan
fungsi atau kegunaan lain suatu objek/alat dari fungsi aslinya di
lingkungan kerja konselor. Sehingga menjadi multifungsi atau
memiliki fungsi baru di luar kebiasaan yang digunakan dan tidak
disangka-sangka oleh kebanyakan orang.



  1. Mulai dengan menetapkan objek atau masalah, misalnya;
    Botol bekas menjadi media dalam layanan konseling
    individu atau kelompok”

  2. Kemudian pikirkan untuk melakukan adaptasi yang bisa
    dilakukan antar objek atau masalah lalu buat pertanyaan,
    misalnya;
    “Selain menjadi temp at bunga, apakah botol bekas bisa
    jadi media layanan konseling individu atau kelompok?”

  3. Lanjutkan dengan mengembangkan gagasan, ide-ide original
    atau alternatif cara baru yang dapat dilakukan sebagai
    jawaban dari pertanyaan pada poin 2.

  4. Tuliskan semua ide, gagasan sebagai jawaban pada buku
    catatan, contoh ide atau gagasan sebagai jawaban misalnya;
    ”Botol jadi tempat bunga, jadi media layanan konseling,
    jadi media layanan bimbingan kelompok, jadi tempat
    menyimpan kertas saran, jadi media permainan BK, dsb”


Objek: (di luar kegunaan/manfaat lain) cara, metode, alat/media,
pendekatan, teknik, tempat/ruangan

Kata kunci: kegunaan lain, manfaat lain, hasil berbeda, fungsi
baru
Free download pdf