Bloom Taxonomy | Mengajar di Era Digital

(baladjam) #1

(^76) BLOOM TAXONOMY
pengajar berperan sebagai pusat yang bekerja memberikan
pengetahuan serta pengalamannya. Tugasnya adalah
memberikan pengetahuan, pengalaman, serta informasi
secara merata ke semua siswanya. Tipe pengajar pedagogi
ini umumnya menggunakan teknik mengajar dengan
metode ceramah di kelas.
Pada pendidikan pedagogi, hubungan antara siswa
dengan guru berjalan searah, dalam arti guru menjadi
penentu segalanya. Sementara dalam sistem andragogi,
hubungan antara siswa dengan guru bersifat timbal balik
dan saling membantu.
Pendidikan pedagogi mengisyaratkan guru sebagai
orang yang paling bertanggung jawab terhadap pemilihan
materi pelajaran, isi, serta metode pengajaran yang
akan digunakan. Sementara dalam sistem andragogi,
peserta didiklah yang bakal memutuskan apa yang

Free download pdf